Senin, 28 September 2020

Siklus atau Daur Oksigen

 

Siklus atau Daur Oksigen


          Siklus yaitu berpindahnya suatu energi sampai ke tempat asalnya dan terjadi secara berulang-uang. 

Disini kami akan menjelaskan tentang siklus atau daur oksigen. Manusia dan hewan membutuhkan oksigen untuk dihirup yang digunakan dalam proses kehidupanya. Sudah barang tentu oksigen mempunyai jumah yang banya di udara, manusia dan hewan bisa mendapatkanya dengan "gratisan" maka dari itu ita patut mensyukurinya. Oksigen yang banyak di udara memeng sangat banyak tetapi apabila terus digunakan maka lama-kelamaan akan habis juga. Maka dari itu perlu adanya siklus atau daur siklus oksigen agar oksigen tetap tersedia jumlahnya. 

Dalam proses respirasi, manusia membutuhkan oksigen dan mengeluarkan karbondioksida, karbondiosida ini  dibutuhkan tumbuhan untuk fotosintesis, pohon membutuhkan sinar matahari + karbondiosida dan menghasilkan glukosa + oksigen.  Nah, oksigen hasil fotosintesis ini dapat dihirup lagi oleh manusia dan hewan untu proses respirasi lagi, kejadian ini terus berlanjut secara terus-menerus.

Siklus atau daur oksigen ini sangat penting sekali dalam kehidupan, karena tanpa siklus atau daur oksigen, lama -kelamaan oksigen akan berkurang dan habis. Apabila oksigen habis manusia dan hewan tidak dapat bernafas dan akan mati.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar